12
Apr
2023

Cara mengatur pajak di WordPress dengan WooCommerce penting, karena akan memperngaruhi margin keuntungan dan membantu memenuhi kewajiban pajak yang diperlukan dalam bisnis Anda.
Terutama bagi yang baru install WooCommerce di WordPress untuk membuat toko online, Anda perlu melakukan beberapa konfigurasi fitur plugin ini, salah satunya adalah pajak.
Artikel ini membahas tentang cara mengaktifkan fitur pengaturan pajak di WooCommerce, menambahkan tarif pajak, hingga membuat pengecualian pada produk tertentu.